Cara Menyimpan Format Uang di Java dengan MySQL




Assalamualaikum para pembaca blog saya yang budiman, oke kali ini saya akan sharing tutorial tentang, bagaimana cara menyimpan format uang di java dengan menggunakan database MySQL,  bisa dilihat gambar dibawah ini, gambar dibawah adalah contoh sampel program yang saya buat..




oke pertama-tama, teman-teman bisa membuat database terlebih dahulu, gunakan 1 tabel database saja.. di database yang saya buat, bernama "currency" dan nama tabelnya yaitu tabel "barang", dan di dalam tabel barang terdapat atribut-atribut seperti :

-id_barang varchar(12)
-nama varchar (45)
-harga DECIMAL (5, 3)

oke jika teman-teman sudah berhasil mendesain database, teman-teman bisa lihat codingan dibawah ini, codingan dibawah ini merupakan codingan dari frame untuk menyimpan format uang..


yaps..jika teman-teman masih bingung, bisa commenct langsung saja dibawah, kalau tidak bisa langsung saja download sampel program yang saya buat di github saya, bisa di download disini -->download
atau bisa juga tonton langsung videonya dibawah ini..

Related Post

Latest
Previous
Click here for Comments

0 komentar: